Categories: Bali

Delapan Sulinggih Puput Sapuh Leger di Pura Masceti

GIANYAR- Bertepatan dengan hari Tumpek Wayang, Sabtu ini (22/7), akan digelar panglukatan sapuh leger massal di Pura Masceti, Kecamatan Payangan, Gianyar.

 

Acara mebayuh massal ini baru kali pertama digelar dengan melibatkan masyarakat umum. 

 

Hingga Jumat (21/9) masyarakat yang sudah mendaftar sebagai peserta berjumlah 347 orang.

 

Mereka berasal dari berbagai wilayah di Gianyar.

 

Paling banyak berasal dari Payangan.

Yayasan Prabawa Hyang Asung Gianyar sebagai penyelenggara telah membentuk panitia sejak lama.

 

Mereka berasal dari berbagai kalangan. 

 

Dukungan dari masyarakat sangat luar biasa.

 

“Peserta tidak dipungut biaya. Walau demikian, keterlibatan keluarga peserta begitu dominan.

 

Mereka terlibat langsung dalam mempersiapkan acara yang digelar besok (Sabtu),” demikian Ketua Yayasan Prabawa Ratu Hyang Asung I Made Rai Wisnawa.

 

Panglukatan massal ini sendiri akan dipuput delapan sulinggih.

 

Dalam acara ini mengundang Gubernur Bali dan Bupati Gianyar

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago