Categories: Bali

Guru Honorer K2 Berpeluang Jadi ASN, Begini Respons Wabup Gianyar…

GIANYAR – Guru honorer K2 di Kabupaten Gianyar sedikit mendapat angina segar. Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI)

memberikan rekomendasi bagi para guru honorer K2 yang ada di Gianyar untuk diangkat menjadi guru ASN. Mengingat, tenaga guru ASN di Kabupaten Gianyar terus dibutuhkan.

Wakil Bupati Gianyar AA Gde Mayun mengapresasi APKASI yang telah memberikan  lokakarya kepada guru-guru demi peningkatan kualitas pendidikan.

“Tenaga pengajar atau guru memegang peranan penting  dalam  peningakatan kualitas pendidikan. Melalui sosialisasi ini diharapkan memberikan wawasan  baru serta motivasi

kepada guru dalam melaksanakan tugas sehingga dapat meningkatkan kemampuan dan prestasi akademik para siswa,” terang Agung Gde Mayun didampingi  Kepala Disdikpora I Made Suradnya.

Berdasar data yang dihimpun Dinas Pendidikan Kabupaten Gianyar, saat ini di Kabupaten Gianyar memiliki  SD sebanyak 294 unit dan SMP sebanyak 46 unit dengan jumlah guru sebanyak 2.634 orang.

Jumlah guru tersebut termasuk Guru Tidak Tetap.  Kabupaten Gianyar sendiri, menurut Sekretaris  Dinas Pendidikan I Wayan Sadra, masih memerlukan banyak guru terutama berstatus ASN. 

Bahkan, berdasarkan data, ada beberapa sekolah yang jumlah guru honorernya justru lebih banyak  dari ASN. 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Artis dan Pejabat yang Bercerai di Tahun 2025, Dari Raisa hingga Ridwan Kamil

Tahun 2025 merupakan tahun yang malang atau kelabu bagi sejumlah pasangan selebriti.

3 hari ago

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

10 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago