Categories: Denpasar & Badung

Mabes Minta Police Line Akasaka Dibuka, Begini Reaksi Jendral Golose

RadarBali.com – Sebulan lebih nasib karyawan Akasaka Pub dan Karaoke terkatung-katung. Nasib mereka kian tak jelas lantaran tempat karaoke ternama di Kota Denpasar, ini masih ditutup hingga batas waktu yang tak ditentukan.

Yang menarik, Mabes Polri sebenarnya telah membuka garis polisi, Sabtu (8/7) lalu. Dengan dibukanya garis polisi, ada pertanda Akasaka akan dibuka kembali.

Tapi, Minggu (9/7) lalu, Polda Bali kembali menyegel Akasaka. Menurut sumber, Kapolda Bali Irjen Petrus Reinhard Golose disebut-sebut marah besar setelah mengetahui police line di Akasaka di buka Mabes Polri.

Apalagi, langkah itu dilakukan tanpa berkoordinasi dengan Polda Bali. “Padahal, kasusnya kan masih dalam tahap pengembangan,” ujar sumber.

Kabidhumas Polda Bali Kombes Hengky Widjaja enggan berkomentar terkait informasi tersebut. Yang jelas, dia memastikan masalah di Akasaka saat ini ditangani Polda setelah menerima beberapa laporan lain.

“Police line tetap dipasang karena ada laporan polisi lain di Polda Bali yang masih menangani kasus ini,” pungkasnya. 

 

 

 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago