Categories: Denpasar & Badung

Hantam Mobil Pikap, Pengendara Motor Tewas di TKP

DENPASAR-Pemuda bernama Leo Sudiarta tewas di lokasi kejadian setelah mengalami kecelakaan lalulintas di perempatan Jalan Gatot Subroto Barat, menuju Jalan Gunung Catur, Denpasar. Kejadian yang menimpa pemuda berusia 26 tahun itu terjadi pada Senin (31/1/2022) sekitar pukul 23.30 WITA. 

 

Kasi Humas Polresta Denpasar, Iptu Ketut Sukadi menerangkan, kecelakaan itu melibatkan Honda Scopy DK 5513 ACZ yang dikendarai korban Leo yang saat itu membonceng I Putu Edy dengan mobil pikap Suzuki Carry DK 8053 IM yang dikendarai oleh Gede Warnaja.

 

Saat itu mobil Cary DK 8053 IM melaju dari timur ke barat. “Sedangkan Honda Scopy DK 5513 ACE dari barat ke timur. Setiba di Tkp simpang empat Gatsu – Jalan Gunung  Catur Peng Mobil Pikap belok kanan sehingga terjadi tabrakan,” kata Sukadi. 

 

Akibat tabrakan itu, sepeda motor korban terpental cukup jauh. Korban mengalami luka serius hingga tewas di TKP. Sedangkan rekan yang diboncengnya mengalami luka parah dan dirawat di RSUP Sanglah Denpasar. “Kasus ini masih dalam penyelidikan Satlantas Polresta Denpasar,” pungkas Sukadi.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Artis dan Pejabat yang Bercerai di Tahun 2025, Dari Raisa hingga Ridwan Kamil

Tahun 2025 merupakan tahun yang malang atau kelabu bagi sejumlah pasangan selebriti.

4 hari ago

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

10 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago