Categories: Ekonomi

Cukup Mudah Menjadi Investor Bitcoin, Begini Caranya…

DENPASAR – Bank Indonesia terus memantau investasi mata uang virtual Bitcoin yang begitu massif di tengah masyarakat.

Langkah tersebut dilakukan agar tidak ada pihak yang akan dirugikan kelak di kemudian hari. Terlebih di Indonesia, alat pembayaran yang diakui hanya rupiah.

Di Bali sendiri, Bitcoin yang menawarkan investasi dan juga melayani sistem pembayaran, cukup banyak digandrungi investor.

Di Bali, kantor Bitcoin diketahui ada di Jalan Nakula Nomor 88B Legian, Kuta. Hasil penelusuran Jawa Pos Radar Bali, banyak orang melakukan transaksi atau sekadar melakukan konsultasi.

Mayoritas investor dari kalangan ekspatriat. Menurut seorang petugas, untuk menjadi investor Bitcoin harus terlebih dulu mendaftar sebagai member.

Si investor harus menyertakan kartu identitas berupa KTP, email, dan juga foto diri. Selanjutnya, calon member akan dibantu untuk mendaftar dengan saldo awal minimal Rp 100 ribu.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Artis dan Pejabat yang Bercerai di Tahun 2025, Dari Raisa hingga Ridwan Kamil

Tahun 2025 merupakan tahun yang malang atau kelabu bagi sejumlah pasangan selebriti.

4 hari ago

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

10 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago