Categories: Ekonomi

Jaga Rupiah, Mentan Lepas Dua Produk Ekspor ke Pasar Internasional

MANGUPURA – Menteri Pertanian (Mentan) RI,  Andi Amran Sulaiman, Kamis (6/9) melepas dua produk eskpor ke pasar internasional.

Dua produk ekspor itu, yakni bibit ayam dan buah manggis.

Kedua produk dilepas ke Timor Leste dan China melalui  Pemeriksaan Keamanan Kargo dan Pos PT Angkasa Pura Logistik Kantor Cabang Bali.

“Ini adalah upaya strategis untuk menjaga stabilitas rupiah, sekaligus meningkatkan kemampuan untuk menembus pasar internasional,”ujar Kementan.

Disebutkan, ada 17 ribu dari 35 ribu ekor bibir ayam atau Day Old Chicken dari PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk dikirim ke Timor Leste.

Sedangkan untuk produk buha manggis, terdapat 9 ribu ton yang diekspor ke China.

 

Khusus ekspor manggis ke China, kata Amran merupakan terobosan baru yang berbuah manis, menurutnya permintaan buah Manggis di China sangat tinggi.

“Tahun ini (2018 ,red) periode Januari sampai Juni sudah mencapai 17 ribu ton ekspor buah Manggis dari target 29 ribu ton,” paparnya.

Selain itu menurut Amran Indonesia semakin serius dalam menerapkan sistem jaminan kesehatan hewan ternak.

“Produk pertanian dan peternakan Indonesia potensinya besar dipasar ekspor, selain ayam dan buah manggis misalnya kambing dan juga jagung,” bebernya.

 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago