Categories: Events

Musik Reggae Menggoyang Mertasari

Denpasar – Hari terakhir Pesona Budaya Mertasari (29/7) dibuka dengan kegiatan Beach Clean. Aksi peduli lingkungan pantai ini mengajak anak-anak sekolah, tokoh-tokoh masyarakat, serta seluruh masyarakat dilingkungan Desa Sanur Kauh.

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata kami pada kepdulian lingkungan pantai. Semoga kegaiatan ini bisa menjadi virus positif yang mampu menular ke masyarkat luas”, harap Made Ada, Kepala Desa Sanur Kauh.

Pada malam harinya, pengunjung dihibur oleh penampilan artis-artis lokal sanur. “Untuk yang hobi bermain musik, kita berikan wadah dan kesempatan disini untuk mereka tunjukkan talenta yang dimilki,” ungkap Kadek Sudiana selaku Ketua Panitia Pesona Budaya Mertasari.

Puncaknya, pantai mertasari digoyang oleh irama reggae yang dimainkan oleh bintang tamu utama, Joni Agung and Double T. Band reggae asli Bali ini mampu membuat penonton untuk bergoyang bersama mengikuti alunan lagu yang mereka mainkan.

“Semoga ini bisa menjadi hiburan positif bagi masyarakat Desa Sanur Kauh”, harap Made Ada. (dwa)

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Artis dan Pejabat yang Bercerai di Tahun 2025, Dari Raisa hingga Ridwan Kamil

Tahun 2025 merupakan tahun yang malang atau kelabu bagi sejumlah pasangan selebriti.

4 hari ago

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

10 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago