Categories: Events

Karo Humas Pemprov Bali Silaturahmi ke Radar Bali

DENPASAR –Karo Humas dan Protokol Pemprov Bali,  A.A Ngurah Oka Sutha Diana, didampingi I Nyoman Darsana (Kasubag Pemberitaan) dan I Ketut Yadnya Winarta (Kasubag Media) melakukan kunjungan ke redaksi Jawa Pos Radar Bali kemarin (29/4).

Rombongan disambut dan ditemui Manajer Bisnis Jawa Pos Radar Bali, Hari Sugeng Santoso. “Saya orang lama sebagai protokol dari zaman Pak Dewa Baratha dan sekarang

sebagai Karo Humas Pemprov yang baru ingin mengenal media Radar Bali lebih  dekat karena media dengan pemerintah saling membutuhkan,” ujar Gung Ngurah Oka di kantor Radar Bali.

Menurutnya, antara media dan pemerintah perlu saling bersinergi terutama dalam hal publikasi kegiatan pemerintah agar bisa diketahui masyarakat luas.

Dan, di zaman keterbukaan seperti sekarang, informasi menjadi kebutuhan masyarakat. Karena itu, media dan pemerintah mesti saling bahu membahu. “Kita juga butuh kritik yang sifatnya membangun,” pungkasnya.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago