Categories: Hukum & kriminal

Jukir Liar Pertokoan Sudirman “Dijuk” Polisi, Jumlah BB Bikin Miris…

DENPASAR – Polresta Denpasar kembali megamankan pelaku pungutan liar (pungli). Namun, yang “dijuk” atau diringkus bukan pungli dengan barang bukti bernilai besar.

Yang diamankan kali ini adalah seorang juru parkir (jukir) liar pria bernama Marthinus. Pria 45 tahun asal Kupang itu diamankan tim Reskrim Polresta Denpasar dengan barang bukti uang Rp 20 ribu.

Marthinus diduga melakukan pungli di Pertokoan Sudirman Agung, Jalan Sudirman, Denpasar.

Penangkapan yang dilakukan Jumat (6/7) sore itu berawal dari informasi masyarakat bahwa adanya juru parkir yang meminta uang tapi tidak memberi karcis. Dari tangan Marthinus petugas mendapati uang Rp 20 ribu.

“Terlapor tertangkap tangan melakukan pungli tanpa memberikan karcis. Pelaku juga bukan petugas parkir resmi PD Parkir Kota Denpasar,” ujar sumber Jawa Pos Radar Bali kemarin.

Kasubag Humas Polreata Denpasar, Iptu Teqtainkar Aldhapassa membenarkan adanya penangkapan itu.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago