Categories: Hukum & kriminal

Polres Gianyar Serahkan Penuh OTT Tirta Empul ke Inspektorat

GIANYAR- Pihak Inspektorat Pemkab Gianyar telah menyelesaikan seluruh perhitungan dugaan kerugian daerah dugaan kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Pura Tirta Empul.

 

Meski sudah rampung, namun atas kasus yang sempat menyeret sejumlah calon tersangka itu terancam akan selesai tanpa proses hukum.

 

Seperti dikatakan Kapolres Gianyar, AKBP Priyanto Priyo Hutomo, dikonfirmasi Rabu (27/3) menyatakan pihak Desa Pakraman Manukaya Let, harus mengembalikan kerugian ke kas daerah.

“Bayar ke kas daerah yang ditentukan besarannya oleh Inspektorat. Dan kerja sama (Pemkab-Manukaya Let tentang pengelolaan tiket, red) dilanjutkan sampai 5 tahun ke depan,” ujar AKBP Priyanto.

 

Kata Priyanto, dengan dikembalikannya dana sesuai keputusan pemerintah, maka

kasus OTT Tirta Empul telah selesai.

 

“Kalau dilimpahkan ke Inspektorat ya sudah selesai, tinggal pengembalian ke kas daerah,” ujarnya.

 

Mengenai calon tersangka seperti saat press rilis pada November 2018 lalu, Kapolres menyatakan itu hanya calon tersangka. “Calon bukan tersangka, semuanya saksi,” tukasnya.

 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago