Categories: Bali United

Bayar Lunas Kekalahan Putaran 1, Gomez Anggap Sejarah Besar Borneo

DENPASAR – Bali United benar-benar mendapatkan pelajaran berharga dalam lawatannya ke Samarinda setelah akhirnya harus

mengakui keunggulan tuan rumah Borneo FC dengan skor 6-0 dalam laga lanjutan kompetisi Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (16/10) malam kemarin.

Nyaris di semua lini Bali United tak berkutik. Bali United kalah segalanya dari skuad Pesut Etam – julukan Borneo FC.

Yang menjadi masalah utama: pemain seperti kurang tenaga saat turun ke lapangan. Jiwa fighting spirit yang selama ini melekat di diri pemain, mendadak hilang.

Meskipun demikian, jiwa besar masih ditunjukkan pelatih Bali United Stefano Teco Cugurra. Dia tidak mau menyalahkan siapapun.

Karena bagi pelatih berdarah Brazil itu, semua pihak bersalah, termasuk dirinya sebagai pelatih. Di sisi lain, Pelatih Borneo FC Roberto Carlos Mario Gomez sangat gembira dengan hasil yang diraih anak asuhnya.

Apalagi dia berhasil menang dengan skor besar dan berhasil membayar lunas ditambah semua bunga-bunganya.

“Ini rekor tersendiri bagi kami. Pentu sangat bagus. Ini adalah sejarah baru karena semua tahu Bali United adalah tim kuat

dan semua pemain bermain penuh kerja keras. Kedepannya kami berharap pertandingan akan lebih baik lagi,” tuturnya. 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago