Categories: Bali United

Bikin Malu Bali United di Putaran I, Nil Maizar Bingung Alex Seret Gol

GIANYAR, Radar Bali – 12 hari, satu laga tandang dan tiga laga kandang. Hasilnya Bali United berhasil mengemas enam poin dengan enam gol dan delapan kebobolan.

Sembilan poin bisa diraih Serdadu Tridatu jika emnang di pertandingan keempat di bulan Oktober menghadapi Persela Lamongan malam hari ini di Stadion Kapten I Wayan Dipta.

Tapi ingat, meski enam pemain inti Persela absen karena cedera dan akumulasi kartu, skuad Serdadu Tridatu tidak boleh lengah.

Pasalnya, Pelatih Persela Nil Maizar tetap memasang target mencuri poin di kandang Bali United. Hanya saja target itu masih menjadi tanda tanya.

Terutama terkait mandulnya pemain depan Persela Alex Dos Santos. Sebagai catatan, moncer di putaran I dengan 16 gol, penyerang asal Brazil ini mendadak paceklik gol di putaran II.

Sudah hamper 1,5 bulan Alex tak mencetak gol. Bali United juga menanggung malu saat bertandang ke kandang Persela karena gol sang pemain.

Menurut Nil, menurunnya performa Alex Dos Santos setali tiga uang dengan performa Persela yang menurun.

“Terakhr dia cetak gol lawan Perseru Badak Lampung ya. Sampai sekarang, tidak cetak gol lagi. Mudah-mudahan pertanyaan dari netizen dan awak media,

bisa dibalikkan besok (hari ini). Kalau dia mati (permainannya), berarti saya dan tim sama-sama mati juga,” tutupnya. 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago