Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik (Kominfo Santi) Buleleng mengusulkan perluasan akses internet gratis.