Categories: Travelling

Warga Tak Sabar Buka Pariwisata,Koster: Masih Lama, Risiko Masih Besar

DENPASAR – Hebohnya Pantai Sindhu di media sosial karena sempat di buka dan kemudian ditutup kembalikan adalah cermin ketidaksabaran masyarakat.

Rindu untuk berwisata dan keinginan agar dunia pariwisata dibuka kembali pun tak dapat dihindari. Kondisi ini bahkan menjadi bola liar di masyarakat.

Pertanyaannya, kapan pariwisata Bali bakal kembali dibuka untuk wisatawan? Terkait masalah ini, Gubernur Bali Wayan Koster ikut angkat bicara.

“Untuk pariwisata, kami masih menghitung. Ini masih lama karena resiko masih besar,” ujar Gubernur Koster, Rabu (3/6).

Begitu juga terkait dengan penerbangan. Di Bali sendiri masih belum bisa dibuka secara total karena setiap kabupaten/kota di Bali masih ada orang yang terpapar Covid-19.

Bali belum benar-benar bersih dari penyakit yang datang dari provinsi Wuhan, Tiongkok ini. Karena itu, sebagai pengambil kebijakan, dia harus hati-hati.

“Bali tingkat kesembuhan memang tinggi, tapi belum layak penerbangan untuk dibuka umum. Kami sedang menyusun protokol tatanan era Bali dulu,” pungkasnya. 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago