Categories: Bali

Anjing Menggonggong, Ternyata Ada Gudang di Bangli Diamuk Api

BANGLI – Sebuah gudang di Banjar Penatahan, Desa/ Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli diamuk api. Kejadian berlangsung Kamis malam (14/1) pukul 23.00. 

Gudang milik Sang Gede Arimbawa, 45, diketahui dari gonggongan anjing tengah malam. Saat dicek, ternyata api sudah berkobar.

Korban dibantu warga langsung melakukan pemadaman dengan air dan pasir yang kebetulan ada di lokasi kejadian.  Selang 15 menit, Damkar Bangli tiba di lokasi kejadian. Atas kejadian itu, pemilik gudang mengalami kerugian mencapai Rp 15 juta. 

Kasubag Humas Polres Bangli, AKP Sulhadi membenarkan kejadian itu. “Penyebab kebakaran, diduga karena akibat lalai karyawan korban menyalakan tungku sehingga api menyambar gudang kayu yang berada di samping tungku,” jelas Sulhadi.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago