Categories: Nasional

Target Menang, Koster Persilakan Kader Loncat Pagar Balik Kandang

DENPASAR – DPD PDI Perjuangan (PDIP) Bali berusaha mempertebal amunisi jelang kampanye Pilgub Bali, Pilbup Gianyar dan Klungkung.

Salah satu cara mendapat kekuatan baru yaitu membuka lebar-lebar kandang banteng. Ketua DPD PDIP Bali, Wayan Koster menyatakan, kandang banteng terbuka bagi kader banteng yang sebelumnya keluar loncat pagar.

“Bagi kader yang keluar partai ingin masuk lagi kami persilakan,” ujar Koster. Salah satu mantan kader banteng yang dikabarkan siap comeback adalah mantan Ketua DPC PDIP Tabanan Made Sudana.

Politikus asal Langlang Linggah Tabanan itu dihubungi tokoh PDIP asal Bangli Nengah Arnawa. Bahkan, Nyoman Adi Wiryatama juga ikut menghubungi Sudana.

“Senior-senior partai yang dulu keluar (bukan dipecat) silakan bergabung, kami terbuka dengan siapapun,” tandasnya. 

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago