Categories: Nasional

Gagal Penuhi Syarat, Dugaan Money Politic Oknum Caleg Jembrana Gugur

NEGARA – Dugaan praktik money politic (politik uang) yang diduga dilakukan salah seorang oknum caleg DPRD Jembrana dari daerah pemilihan (dapil) Negara berakhir mengecewakan.

Dugaan praktik money politic dengan modus bagi-bagi amplop berisi uang itu oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jembrana akhirnya dinyatakan gugur.

Seperti disampaikan Ketua Bawaslu Jembrana Pande Made Ady Muliawan. Dikonfirmasi, Senin (22/4), ia menyatakan jika selaku tim supervise, pihaknya tidak bisa menindaklanjuti dugaan politik uang yang sebelumnya dilaporkan salah seorang warga Lingkungan Ketapang, Kelurahan Lelateng, Kecamatan Jembrana berinisial YH.

Alasannya, lanjut Pande, karena terkait laporan dugaan money politic, pihak pelapor tidak mampu menunjukkan syarat formil maupun materiil sesuai dengan rentang waktu yang sudah diberikan oleh Bawaslu.

“Karena sampai tiga hari pihak pelapor belum menyerahkan syarat laporan (materiil maupun formil, maka laporan tidak bisa dilanjutkan,” tandas Pande.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Artis dan Pejabat yang Bercerai di Tahun 2025, Dari Raisa hingga Ridwan Kamil

Tahun 2025 merupakan tahun yang malang atau kelabu bagi sejumlah pasangan selebriti.

4 hari ago

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

10 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago