Categories: Bali United

Down Kalah dari Bali United, Robert Minta Pemain Tak Bikin Kesalahan

DENPASAR – Skuad Persib Bandung pulang dengan kepala tertunduk usai dibekap Bali United di Stadion Kapten Dipta, Kamis (28/11) malam lalu.

Kekalahan itu juga masih disesali sang Pelatih Robert Rene Albert. Karena itu saat menghadapi Persela Lamongan, Coach Robert meminta Supardi Nasir dkk tidak mengulangi kesalahan.

“Kami kalah karena melakukan kesalahan. Jadi, kami harus bisa bekerja dengan lebih baik lagi di laga berikutnya. Jangan lagi melakukan kesalahan,” ujar Coach Robert dilansir dari situs persib.co.id.

Tugas berat Coach Robert usai kalah dari Bali United adalah mengembalikan mental bertanding para pemain.

Coach Robert juga harus putar otak menyusul absennya beberapa pilar skuad Maung Bandung – sebutan Persib Bandung.

Pasalnya, Ezechiel N’Douassel dan Dedi Kusnandar dipastikan absen karena sanksi kartu, sedangkan Achmad Jufriyanto masih diragukan kondisinya  akibat  cedera.

“Rotasi menjadi faktor penting karena kami punya banyak pemain yang terancam akumulasi kartu kuning,” pungkasnya.

Donny Tabelak

Share
Published by
Donny Tabelak

Recent Posts

Rapor Merah Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Justin Hubner Siap Mengkudeta

Timnas Indonesia harus menerima kekalahan telak 1-5 dari Australia dalam laga lanjutan Grup C Kualifikasi…

8 bulan ago

Menolak Menyerah, PSSI: Kesempatan Timnas Indonesia Kejar 15 Poin Masih Ada

Target 15 poin masih dibebankan oleh PSSI kepada Timnas Indonesia untuk lolos dari putaran ketiga…

1 tahun ago

SW House, Rumah Berkonsep Tropis Match dengan Warna Earthy yang Klasik

kawasan Menteng, Jakarta Pusat, SW House berdiri kokoh dengan segala keanggunannya.

2 tahun ago

Hasil Quick Count Pemilu 2024 Bisa Segera Dilihat, Ini Lembaga Survei Resmi yang Menyiarkan

Sejumlah lembaga survei bakal menggelar penghitungan cepat atau quick count Pemilu 2024

2 tahun ago

5 Cara Membersihkan Meja Granit Agar Permukaannya Tetap Mengkilap Sepanjang Hari

Granit merupakan bahan bangunan dari campuran white clay, kaolin, silika, dolomite, talc, dan feldspar yang…

2 tahun ago

Hengkang dari Koalisi Perubahan, AHY Akan Kumpulkan Seluruh Kader Demokrat Besok

Partai Demokrat secara tegas telah menyatakan keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) serta menarik…

2 tahun ago