25.2 C
Jakarta
22 November 2024, 6:39 AM WIB

TAG

asean

Menko Airlangga Tegaskan Pentingnya Persatuan bagi ASEAN

“Untuk memberi Pemerintah ruang kebijakan manuver yang jauh lebih besar dalam menavigasi kesehatan dan tantangan ekonomi, kami mengintegrasikan kesehatan dan kebijakan ekonomi di bawah satu koordinasi Komite Panitia Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi (PC-PEN) pada bulan Juli 2020,” ungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto saat memberikan Public Lecture di Rajaratnam School of International Studies (RSIS), Park Royal Collection Marina Bay, Singapura, Senin (29/8).

Optimalisasi Inisiatif RCEP untuk Pulihkan Ekonomi Global-Ketahanan Ekonomi 

RCEP memiliki signifikansi lebih besar daripada sebelumnya dan dunia memandangnya sebagai yang menawarkan tindakan nyata guna menciptakan lingkungan perdagangan dan investasi global yang bebas, adil, dan tidak diskriminatif.

Mendag Lutfi: Targetnya Pengembangan Ekonomi Kawasan

Para Menteri Ekonomi ASEAN tiba di Jimbaran, Bali untuk menghadiri Pertemuan ASEAN Economic Ministers (AEM) Special Meeting pada 17–18 Mei 2022. Kehadiran para menteri ekonomi ASEAN disambut eksotisme tarian tradisional Bali dan hidangan kuliner nusantara yang disuguhkan pada jamuan penyambutan bersama pada Selasa (17/5).

Berita Terbaru

/