Provinsi Bali dipastikan siap menjadi tuan rumah acara puncak Presidensi G20 pada pertengahan November 2022. Hal itu bisa dilihat dari rampungnya pembenahan sejumlah infrastruktur seperti trotoar, jembatan, bandara, akomodasi, hingga jalan tol di atas laut yang dipercantik dengan tanaman mangrove membentuk tulisan G20.
Bank Mandiri kembali melanjutkan transformasi digital dengan menghadirkan 241 Smart Branch by Mandiri secara serentak di seluruh Indonesia.
Inovasi Smart Branch by Mandiri yang kali ini diluncurkan telah mengadopsi fitur-fitur layanan baru yang berorientasi kepada nasabah atau customer centric.
Melalui fitur-fitur ini, nasabah yang datang ke Smart Branch by Mandiri akan merasakan pengalaman perbankan yang cepat, mudah, aman dan andal dengan dukungan digital technology.
Direktur Information Technology, Treasury & International Banking bank bjb Rio Lanasier mengatakan, kerja sama ini merupakan wujud konkret bank bjb dalam mengakselerasi digitalisasi perbankan di Indonesia.
Shipper hadir di Bali. Perusahaan teknologi yang menyediakan solusi logistik dan gudang digital pintar terintegrasi ini berkomitmen penuh mendukung upaya-upaya pemerintah untuk mewujudkan ekosistem logistik nasional yang lebih efisien.