Hujan yang mengguyur wilayah Jembrana yang puncaknya terjadi pada tanggal 16 Oktober 2022 lalu mengakibatkan 4 Kecamatan di Kabupaten Jembrana (Kecamatan Mendoyo, Jembrana, Negara dan Melaya) terdampak banjir. Dan wilayah sekitar Sungai Biluk Poh, Mendoyo menjadi daerah dengan dampak paling parah.
Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Klungkung Ni Wayan Suyanti Ariani, 29, meninggal di Kota Dubai, Uni Emirat Arab pada Minggu (11/9). PMI yang bekerja sebagai terapis itu meninggal dunia di tempat kerjanya. Diduga karena serangan jantung.
Dalam rangka memeriahkan hari jadinya yang ke-3, KBR Termanu Bali menggelar kegiatan donor darah. KBR Termanu Bali sendiri merupakan kumpulan keluarga suka duka dari Rote Termanu asal NTT yang berada di Bali.
Kerja di luar negeri khususya di kapal pesiar masih menjadi bidikan warga Bali. Hal itu diungkapkan Dr Nyoman Diana, SE, MM, selaku Board Of Director PT Crew Transfer International (CTI) saat melakukan Road Trip di Kabupaten Buleleng, Sabtu (30/7).
Plt. Sekretaris Utama BP2MI, Irjen Pol Achmad Kartiko mengatakan penyelenggaraan forum EBM memiliki urgensi yang sangat tinggi dalam upaya BP2MI melakukan perluasan penempatan Pekerja Migran Indonesia.