26.9 C
Jakarta
31 Oktober 2024, 1:34 AM WIB

TAG

Rai Mantra

Polling Bali Satu Makin Seru, 3 Tokoh Independen Masih Tetap Populis

Nama-nama tokoh independen dalam dinamika perebutan Bali Satu pada Pilgub Bali  2024 terus menarik perhatian publik, tokoh-tokoh Bali, dan para pengamat politik. Tokoh independen dinilai bisa memberikan harapan baru di tengah kekecewaan dan ketidakpuasan sebagian kalangan kepada kepemimpinan Gubernur Bali Wayan Koster saat ini. Nama-nama tokoh independen yang masuk dalam radar perebutan Bali Satu di sejumlah Polling Pilgub Bali 2024 terbukti banjir dukungan publik untuk bisa memberikan harapan baru demi kemajuan pembangunan Bali, menggantikan pemimpin saat ini.

Berita Terbaru

/