28.2 C
Jakarta
21 November 2024, 19:01 PM WIB

TAG

REC

PLN Serahkan Sertifikat Energi Terbarukan untuk 5 Istana Kepresidenan

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan hal ini menjadi bukti nyata bahwa PLN dan Setpres terus bergerak mewujudkan transisi energi bersih, sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo.

Manfaatkan REC PLN, Undiksha Kampus Pertama di Indonesia Gunakan Energi Hijau

PT PLN (Persero) menyerahkan sertifikat energi baru terbarukan (EBT) atau Renewable Energy Certificate (REC) kepada Universitas Pendidikan Ganesha sebanyak 400 unit atau setara dengan 400 megawatt hour (MWh) diperuntukkan untuk pemakaian mulai 1 Juni 2022.

Istana Kepresidenan Tampaksiring Pakai Listrik Ramah Lingkungan

PT PLN (Persero) menerbitkan Sertifikat Energi Terbarukan atau Renewable Energy Certificate (REC) untuk Istana Kepresidenan Tampaksiring, dengan perkiraan total daya setara 1.220 megawatt (MW). Hal ini menandai pelanggan yang meminati pengguna energi baru terbarukan (EBT) semakin luas.

Berita Terbaru

/