TAG
SPBU Gunaksa
Jalan Jebol di Bangli, Terdengar Teriakan Korban Minta Tolong
Derasnya hujan membuat jalan terputus atau jebol di Jalan Erlangga tepatnya di sebelah barat SPBU Gunaksa pada Sabtu (8/10/2022). Kejadian ini pun menyebabkan 3 warga sempat terjebak di jalan jebol. Saat ini sudah dirujuk ke IRD RSU Bangli untuk mendapatkan perawatan medis.