Karena tidak saja menjadi jalan tol pertama di Indonesia yang dilengkapi fasilitas jalur sepeda, namun tol yang dibangun di era kepemimpinan Gubernur Bali, Wayan Koster ini juga akan melalui 3 kabupaten, 13 kecamatan, dan 58 desa dengan panjang 96,21 km.