TAG
warga Polandia dideportasi
Keluar Penjara, WNA Polandia Langsung Diusir Dari Bali
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja mendeportasi seorang Warga Negara Asing berkewarganegaraan Polandia dengan inisial GAW. WNA tersebut merupakan eks narapidana Lapas Kelas II B Singaraja yang melanggar Pasal 33 UU RI No 19 Tahun 2016 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik.


