27.1 C
Jakarta
23 November 2024, 16:30 PM WIB

Tandang ke Redaksi Radar Bali, Sharing Ilmu Jurnalistik

DENPASAR – Dapur Redaksi Jawa Pos Radar Bali kembali kedatangan tamu. Rabu kemarin (4/11) rombongan Program Studi (Prodi)

Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga, Jawa Tengah, melakukan kunjungan redaksi.

Mereka dipimpin Sekretaris Prodi Komunikasi Penyiaran Islam IAIN Salatiga Muhammad Fahrudin Yusuf, yang terdiri dari 24 orang mahasiswa dan 4 orang Dosen.

Kedatangan tamu tersebut diterima Koordinator Liputan Jawa Pos Radar Bali Rosihan Anwar. Tujuan kedatangan Prodi Komunikasi dan Penyiaraan Islam IAIN Salatiga ini,

selain untuk mengetahui seluk beluk keredaksian di Koran Jawa Pos Radar Bali, juga untuk sharing dan diskusi santai seputar dunia pers dan jurnalistik,

terutama media konvensional seperti Koran Jawa Pos Radar Bali, dan tantangannya di era media sosial saat ini. 

DENPASAR – Dapur Redaksi Jawa Pos Radar Bali kembali kedatangan tamu. Rabu kemarin (4/11) rombongan Program Studi (Prodi)

Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga, Jawa Tengah, melakukan kunjungan redaksi.

Mereka dipimpin Sekretaris Prodi Komunikasi Penyiaran Islam IAIN Salatiga Muhammad Fahrudin Yusuf, yang terdiri dari 24 orang mahasiswa dan 4 orang Dosen.

Kedatangan tamu tersebut diterima Koordinator Liputan Jawa Pos Radar Bali Rosihan Anwar. Tujuan kedatangan Prodi Komunikasi dan Penyiaraan Islam IAIN Salatiga ini,

selain untuk mengetahui seluk beluk keredaksian di Koran Jawa Pos Radar Bali, juga untuk sharing dan diskusi santai seputar dunia pers dan jurnalistik,

terutama media konvensional seperti Koran Jawa Pos Radar Bali, dan tantangannya di era media sosial saat ini. 

Artikel Terkait

Terpopuler

Artikel Terbaru

/