34 C
Jakarta
14 September 2024, 14:52 PM WIB

TAG

bokashi

Hidup Baru dengan Pola Pikir Baru

Hidup baru bukan hanya cocok untuk dipraktikkan oleh pengantin baru saja, tapi bisa diterapkan di semua bidang kerja dan kehidupan.

Etos Kerja Pasti Tokcer

Untuk lebih menguatkan kata pasti tokcer tersebut, saya mendaftarkan nama perusahaan yang saya dirikan pada tahun 1997 tersebut dengan nama PT. Karya Pak Oles Tokcer. Nama Ramuan Pak Oles dan Pasti Tokcer saya patenkan sebagai merek di Dirjen Hak Cipta dan Kekayaan Intelektual, Depkumham. Artinya, nama Pak Oles dan Pasti Tokcer adalah nama yang sangat serius bagi saya untuk mengembangkan bisnis selanjutnya di bawah bendera PT. Karya Pak Oles Tokcer, dengan nama Pak Oles, dan slogan Pasti Tokcer. Seiring dengan perjalanan waktu, secara perlahan namun pasti, nama Pak Oles dan Pasti Tokcer menjadi mantra yang sangat manjur untuk memperkenalkan produk, perusahaan, dan juga nama saya sendiri kepada masyarakat.

Minyak Bokashi Tembus Milenial

Oleh: Pak Oles

Berita Terbaru

/